Rabu, 16 Juli 2014

Inkaso

Pengertian Inkaso
Inkaso yaitu jasa perbankan yang melibatkan pihak ketiga dalam rangka penyelesaian tagihan berupa warkat/surat berharga yang tidak dapat diambil alih atau dibayarkan segera kepada pemberi amanat untuk keuntungannya.
·         Keuntungan Transaksi Inkaso
Membantu lebih efektif dan efisien dalam penyelesaian tagihan antar kota. Lebih bonafit dan nasabah memiliki reputasi yang lebih jelas.
·         Mekanisme Inkaso
a.       Inkaso Melalui Bank Lain
b.      Inkaso Melalui Cabang Sendiri
·         Biaya atau Fee Transaksi Inkaso
a.      Inkaso Keluar
b.      Inkaso Masuk

Sumber :
http://wartawarga.gunadarma.ac.id/2011/04/inkaso/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar